LG Optimus L9 adalah satu-satunya dari lineup LG yang tidak menerima pengganti pada MWC lalu, namun tampaknya ini akan segera berubah. Seperti rumor mengatakan LG Optimus L9 II akan diresmikan dan diluncurkan segera.
Ponsel ini terlihat tidak jah berbeda dengan pendahulunya, namun tombol home capasitif sebelumnya dihilangkan. Optimus L9 II diduga akan berjalan pada Qualcomm MSM8230 Snapdragon chipset S4 dengan prosesor dual-core 1GHz Krait, Adreno 305 graphics dan RAM 1GB.
Spesifikasi lainnya yang akan hadir L9 II adalah mencakup belakang 8MP dan kamera depan 1.3MP, 8GB penyimpanan internal yang dapat diupgrade dan baterai 2150 mAh. Versi Android yang akan berlabuh diponsel ini dikabarkan adalah 4.1.2 Jelly Bean.
(sumber: www.gsmarena.com)
0 comments:
Post a Comment